Inilah 13 Kata Kata Uranus Mobile Legends Dan Artinya
Inilah suara dan kata-kata (voice lines and quotes) Uranus mobile legends dan artinya. Di saat kalian bermain menggunakan hero Uranus maka kalian akan mendengarkan kata-kata atau suara keren darinya dalam bahasa inggris.
Nah berikut ini merupakan kata-kata atau suara (voice and quotes) Uranus hero mobile legends beserta dengan artinya (terjemahannya). Selain itu kami juga akan memberikan penjelasan mengenai skill dan pasif yang dimiliki oleh Uranus.
Voice And Quotes (Kata-Kata) Uranus
Voice / Quotes Uranus |
Terjemahan |
Hero Selection (Saat Pemilihan Hero) |
|
Hmm..Uranus has awakened |
Hmmm… Uranus telah bangkit |
Hero Move &
Skill (Saat Hero Bergerak dan Mengeluarkan Skill) |
|
You and my master are much
alike |
Kau dan masterku sangat mirip |
Nothing can destroy the
celestial palace, or me |
Tidak ada yang bisa
menghancurkan istana celestial atau aku |
All intruders, shall be
expelled |
Semua penyusup harus diusir |
I feed on lightning.. and
Aether |
Aku memakan petir dan Aether |
All your efforts are in vain |
Semua usahamu sia sia |
The master once promised, to
make me a bride |
Tuan pernah berjanji, untuk
menjadikanku pengantin |
Roaarr! Leave now..Intruders! |
Roarrr! Pergi sekarang penyusup! |
Huugghh! |
Huugghh! |
(Ultimate) : Hahahaha! |
Hahahaha! |
Hero Death (Saat
Hero Mati) |
|
I.. must.. recharge. |
Aku harus isi ulang. |
Ahh.. My, master.. |
Ahh.. Masterku…. |
Uggh,
uuhh... |
Uggh,
uuhh... |
Video Voice And Quotes Uranus
Untuk kamu yang penasaran bagaimana kata-kata Uranus dan artinya hero Mobile Legends saat digunakan, bisa tonton dan dengarkan video youtube berikut ini :
Kalian juga bisa menonton dan mendengarkan playlist kata-kata hero mobile legends di link : Playlist Quotes and Voice Hero Mobile Legends
Apakah Uranus Masuk Meta?
Uranus merupakan hero role tank di game mobile legends bang bang. Uranus termasuk salah satu hero yang sering dimainkan pada mode ranked dan turnamen besar. Hero ini biasa dimainkan dengan posisi sebagai offlaner.
Uranus termasuk hero dengan skill yang dapat meregenerasi HP nya. Selain itu ia juga memiliki skill yang mampu meningkatkan movement speednya. Sehingga hal tersebutlah yang menjadai beberapa alasan Uranus sering muncul di Land of Dawn.
Penjelasan Pasif dan Skill Uranus
Pasif Uranus : Radiance
Skill pasif ini membuat Uranus menyerap energi dari serangan lawan untuk memperkuat dirinya dan meregenearasi 2 – 10 HP per detik untuk 1 stack selama 10 detik. Uranus dapat mengumpulkan stack tersebut hingga 20 kali.
Skill 1 Uranus : Ionic Edge
Skill 1 ini membuat Uranus melepaskan dua energy sphere yang mengelilingi tubuhnya. Lawan yang terkena akan menerima 124 magic damage dan efek slow 30 % selama 2 detik. Target akan menerima stack mark apabila skil ini terus memberikan damage.
Setiap stack meningkatkan damage skill ini sebsesar 40%. Setiap energy sphere hanya bisa memberikan damage kepada lawan yang sama.
Skill 2 Uranus : Trancendet Ward
Skill ini membuat Uranus berlari pada arah yang ditentukan, memberikan 80 magic damage dan efek slow 25 % kepada lawan yang terkena. Selain itu Uranus mencipatakan shield yang mempu menyerap damage lawan selama 4 detik.
Shield tersebut akan meledak apabila waktunya habis atau hancur dan memberikan 300 magic damage kepada lawan yang terkena.
Skill Ultimate Uranus : Concecration
Skill ultiamte ini membuat Uranus melepaskan energi yang ada di dalam dirinya, meregenerasi 200 HP dan melepaskan semua efek slow yang ada diterimanya. Selain itu movement speed Uranus meningkat maksimal 60 % selama 8 detik.
Uranus juga memperoleh 5 stack radiance, meningkatkan 20 % shield dan ia tidak dapat terkena skill crowd control dari hero lawan.
Baca juga : Kisah Lengkap Uranus Hero Mobile Legends
Jadi itulah suara dan kata-kata (Voice and quotes) Uranus hero mobile legends bang bang beserta artinya (terjemahan). Di artikel ini juga dibahas mengenai skill dan pasif yang dimiliki oleh Uranus. Bagaimana menurut kalian, apakah voice and quotes Uranus menarik atau biasa saja atau bahkan perlu ditambah beberapa quoes lagi? Silahkan komen yah guys.
Post a Comment for "Inilah 13 Kata Kata Uranus Mobile Legends Dan Artinya"